Archive: 2020

18

Aug2020
18 August, 2020Rp

14

Aug2020
Sekitar pukul 08.00 WITA Pagi ini, tiga orang tak berseragam yang mengaku petugas datang dan melakukan penjemputan paksa terhadap Manre (Nelayan Pulau Kodingareng) di dermaga kayu bangkoa, Kota Makassar. Slamet Riadi, aktivis WALHI Sulsel, yang sedang bersama Manre menanyakan kepada petugas alasan Manre dibawa paksa ke kantor Polair Polda Sulsel. ... Read More
14 August, 2020Rp

04

Aug2020
Bagi semua orang, situasi darurat kesehatan Pandemi Covid-19 adalah saat yang tepat berkumpul bersama keluarga dan mengurangi aktivitas di luar rumah. Demikian dengan alam mendapat kesempatan untuk memulihkan dirinya. Namun tidak dengan masyarakat/nelayan di Kepulauan Sangkarrang. Setiap waktu mereka terus terjaga dari ancaman PT. Royal Boskalis Internasional. Sebuah perusahaan asal ... Read More
4 August, 2020Rp

30

Jul2020
Menindaklanjuti MoU Yayasan Gaya Celebes (YGC) bersama dengan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Makassar tentang pembentukan Posko Bantuan Hukum untuk kasus pelanggaran HAM terhadap GWL, hari ini, Rabu (29/072020), diadakan Kegiatan Penguatan Paralegal dalam rangka memberi penguatan materi dan perspektif hukum terkait Hak Asasi Manusia bagi paralegal yang tergabung. Kegiatan yang dilaksanakan ... Read More
30 July, 2020Rp

16

Jul2020
Kamis 16 Juli 2020, DPR RI melangsungkan Rapat Paripurna pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Prioritas 2020. Salah satu didalamnya RUU Citpa Kerja, yang selama ini masih sangat kontroversi dalam proses pembahasannya dan menui penolakan secara substansi dari berbagai elemnen masyarakat. Mendesak pembatalan pembahasan RUU Cipta Kerja dan RUU lain yang tidak pro ... Read More
16 July, 2020Rp

07

Jul2020
Perbuatan kedua pelaku amat keji dan mengakibatkan korban mengalami penderitaan secara fisik, mental, serta kerugian sosial dan ekonomi. LBH Makassar menyesalkan tuntutan Jaksa dan vonis hakim yang ringan justru menjadikan kekerasan seksual terhadap anak seolah bukan kejahatan luar biasa. Hal ini menjadi preseden buruk dalam upaya memberantas kekerasan seksual dan ... Read More
7 July, 2020Rp

01

Jul2020
Setiap tanggal 1 Juli diperingati sebagai Hari Bhayangkara atau hari Kepolisian Republik Indonesia. Untuk itu, penting mengingat salah satu mandat Reformasi yaitu Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat (TAP MPR) No. VI/MPR/2000 tentang Pemisahan TNI dan Polri. Bagian menimbang c dan d TAP MPR tersebut menyatakan “bahwa sebagai akibat dari penggabungan tersebut terjadi ... Read More
1 July, 2020Rp

26

Jun2020
Agar Proses Hukum Berkeadilan bagi Korban: Catatan Pendampingan Kasus Perkosaan Perempuan Difabel Oleh: Melisa Ervina/PBH LBH - Makassar   Pada tanggal 17 Juli 2020 di Pengadilan Negeri Makassar, telah dibacakan putusan terkait kasus Kekerasan Seksual (Perkosaan) terhadap korban anak berinisial PE (17). PE merupakan anak perempuan difabel tuli yang mengalami kehamilan atas perkosaan ... Read More
26 June, 2020Rp

24

Jun2020
Salmia (52 Tahun) kembali dikriminalisasi. Patani Parapa ini dilaporkan ke Polisi dengan tuduhan menyerobot tanah sawah yang berada di Parapa, Desa Rappang, Kecamatan Tapango, Polewali Mandar. Tanah sawah yang dituduhkan diserobot Salmia adalah tanah sawah yang dibuka, dikelola secara turun-temurun oleh keluarganya. Ia tak pernah menjual, menghibahkan atau dikelola orang ... Read More
24 June, 2020Rp

15

Jun2020
Tiga Buruh panggul PT. Sungai Budi dilaporankan oleh Kepala UP Cabang Makassar atas tuduhan pencurian Karung Bekas Tepung Rose Brand. Mereka masing-masing, Sainuddin (48), Irsal (37) dan Bahrul (27), pada Kamis 16 April 2020, sekitar pukul 15.30 Wita digelandang ke Polsek Tamalanrea tanpa surat penangkapan. Saat dijemput oleh seorang anggota Polisi ... Read More
15 June, 2020Rp