Category: Liputan Kegiatan

Makassar, 3 Mei 2016, sidang kasus reklamasi kembali digelar di PTUN Makassar dengan agenda Pemeriksaan saksi dari Pihak Penggugat. Hadir dalam sidang, pihak Penggugat, Tergugat dan Tergugat II Intervensi yang masing-masing diwakili oleh Kuasa Hukumnya, serta ketiga majelis hakim yakni Tedi Romyadi, SH. MH., Joko Setiono, SH.MH., dan Fajar Wahyu … Read More

Haswandy Andy Mas akhirnya terpilih sebagai direktur LBH Makassar untuk periode 2016 -2019. Dari 10 pemegang hak suara, Haswandy memperoleh dukungan 6 suara, sementara Zulkifli Hasanuddin memperoleh 4 suara.
Pemilihan ini dilakukan pada hari Senin, 2 Mei 2016 di kantor LBH Makassar, yang dihadiri oleh pengacara dan karyawan LBH Makassar, para … Read More

Jelang akhir bulan April 2016, kantor LBH Makassar diramaikan oleh sejumlah mahasiswa dari Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar. Kehadiran mereka, dari tanggal 25 hingga 29 April ini, untuk melakukan kegiatan praktek bantuan hukum yang merupakan salah satu rangkaian pembelajaran mata kuliah, praktek lapangan. Disamping itu, … Read More

Makassar, 26 April 2016, setelah melakukan Pemeriksaan Setempat pada hari Jumat tanggal 22 April 2016 lalu, sidang kasus reklamasi kembali digelar di PTUN Makassar dengan agenda penyerahan alat bukti tambahan dari pihak Penggugat dan Tergugat. Hadir dalam siding, pihak Penggugat, Tergugat dan Tergugat II Intervensi yang masing-masing diwakili oleh Kuasa … Read More

Minggu, 24 April 2016, Gabungan Serikat Buruh Nusantara (GSBN) kembali melaksanakan Penyuluhan Hukum dengan Topik “ Hak-hak Ketenagakerjaan”. Kegiatan yang dilaksanakan di Sekretariat GSBN tersebut dihadiri oleh sekitar 30 peserta yang kesemuanya adalah anggota GSBN dengan narasumber Muhammad Haedir, SH (Koordinator Hak Buruh dan Miskin Kota di LBH Makassar).
Dalam kegiatan … Read More

Makassar, 22 April 2016, menanggapi secara serius gugatan PENGGUGAT terhadap objek KTUN yang diterbitkan Gubernur Sulawesi Selatan selaku TERGUGAT dan PT. Yasmin Bumi Asri selaku TERGUGAT II Intervensi maka Majelis Hakim melakukan Pemeriksaan Setempat tepat pukul 08.00 wita di lokasi kawasan reklamasi CPI, di Jl. Metro Tanjung Bunga Makassar. Hal … Read More

PTUN Makassar, 19 April 2015, sidang kasus Reklamasi kawasan CPI dilaksanakan dengan agenda Pembuktian. Sidang keenam ini dihadiri lengkap oleh Majelis Hakim, Penggugat, Tergugat dan Tergugat II Intervensi masing-masing diwakili kuasa hukumnya. Usai palu diketuk menandakan dimulainya persidangan, Majelis Hakim kemudian meminta daftar alat bukti dari Pihak Penggugat dan Tergugat. … Read More

Minggu, 17 April 2016, Gabungan Serikat Buruh Nusantara (GSBN) melaksanakan Penyuluhan Hukum dengan Topik “ Penyelesaian Sengketa Hubungan Industrial”. Kegiatan yang dilaksanakan di Sekretariat GSBN tersebut dihadiri oleh sekitar 30 peserta yang kesemuanya adalah anggota GSBN dan menghadirkan Muhammad Haedir, SH sebagai narasumber. Muhammad Haedir, SH adalah … Read More

Perjuangan panjang disabilitas agar hak-haknya dapat dipenuhi oleh Pemerintah Daerah Kota Makassar masih berlanjut. Setelah mengawal Perda Kota Makassar No. 6 Tahun 2013 tentang Pemenuhan Hak-Hak Penyandang Disabilitas, Organisasi Penyandang Disabilitas (selanjutnya disebut sebagai DPO) saat ini mengawal penyusunan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tentang Perlindungan dan … Read More

PTUN Makassar, 13/04, sidang kasus Reklamasi CPI dilaksanakan dengan agenda pembacaan Pembacaan Duplik TERGUGAT. Seperti halnya pada minggu lalu, sidang ini berlangsung hanya dipimpin oleh 2 (dua) orang Majelis Hakim yaitu, Tedy Romyadi selaku ketua majelis dan Joko Setiono selaku anggota I majelis sedangkan anggota majelis II Fajar Wahyu … Read More