Pernyataan Sikap MARS Sulsel Dalam Aksi SAPU KORUPTOR

Masyarakat Anti Korupsi (MARS) Sulsel yang terdiri dari sejumlah organisasi masyarakat maupun kemahasiswaan menggelar aksi “sapu koruptor” di persimpangan Jalan AP Pettarani, Jalan Urip Sumihardjo dan Jalan Tol Reformasi, Makassar, Senin, 16 Februari, sekitar pukul 10.00 wita. Aksi itu digelar bersamaan dengan aksi serentak di beberapa kota di Indonesia untuk memberikan dukungan kepada KPK untuk tetap fight dalam memberantas korupsi, meskipun saat ini KPK tengah berada dalam upaya penghancuran yang sistematis. Aksi ini juga menjadi “genderang perang” bagi para koruptor dan kelompok-kelompok politik yang telah mengkhianati amanah Reformasi untuk pemberantasan korupsi.

Berikut pernyataan sikap MARS Sulsel selengkapnya :

PERNYATAAN-SIKAP-Mars

Download PDF

Bagikan

Rilis Pers Lainnya

WhatsApp Image 2025-02-07 at 12.00
Ditemukan Bukti Pemalsuan Keterangan, Warga Bara-Baraya Resmi Melaporkan Dugaan Tindak Pidana Pemalsuan oleh Nurdin Dg. Nombong dkk
WhatsApp Image 2025-01-22 at 17.54
Tuntut Transparansi Dana, Pemerintah Desa Justru Mengkriminalisasi Warga Lampuara
web
Bencana Longsor Kembali Terjadi, Pemkab Luwu dan PT. Masmindo Dwi Area Abai Patuhi Aturan Larangan Aktivitas Penambangan di Wilayah Rawan Bencana
Skip to content