David Fau

16

Aug2015
Kampanye di Car Free Day (CFD) ini dilakukan untuk mengawali kerja-kerja kampanye dalam bentuk aksi yang selama menjelang lebaran hingga beberapa minggu pasca lebaran hampir tidak sama sekali dilakukan. Kampanye yang dipusatkan di Anjungan Pantai Losari ini direncanakan dimulai pada pukul 06.30 dan mengambil tempat di depan Rumah Sakit Stela ... Read More
16 August, 2015David Fau

16

Aug2015
Sabtu 15 Agustus 2015, Aliansi Selamatkan Pesisir Makassar mengunjungi rumah Pak Gultom di Panambungan, Makassar, yang merupakan salah satu korban reklamasi. Hadir juga sejumlah korban lainnya yang juga mengalami kondisi yang sama seperti Pak Gultom, diantaranya Dg. Alle (Ketua KMP3) dan pengurus KMP3 serta kurang lebih 20 warga yang didominasi ... Read More
16 August, 2015David Fau

14

Aug2015
Aliansi menolak reklamasi pesisir Makassar kembali menggelar konsolidasi setelah terdapat sejumlah perkembangan baik perkembangan Ranperda RT/RW di DPRD Kota Makassar maupun terkait kondisi aliansi paska lebaran. Konsolidasi ini dilaksanakan di kantor LBH Makassar pada Jumat, 14 Agustus 2015, dimana dihadiri oleh sejumlah Organisasi Masyarakat Sipil dan Lembaga Kemahasiswaan, yakni LBH Makassar, ... Read More
14 August, 2015David Fau

13

Aug2015
Pada masa Orde baru, pengadaan lahan Hak Guna Usaha (HGU) merupakan modus perampasan hak atas Tanah Rakyat. Berbagai perampasan dan pencaplokan tanah-tanah rakyat dengan mengatasnamakan demi kepentingan umum, namun faktanya pembangunan yang dimaksud hanya untuk kepentingan segelintir orang saja pemegang tampuk kekuasaan. Fenomena ini berlaku secara umum dan sebuah fakta ... Read More
13 August, 2015David Fau

06

Aug2015
Agus Salim, umur 31diduga melakukan tindak pidana pencurian dengan kekerasan (Pasal 363 KUHP). Kasus ini diadukan oleh orang tua terdakwa ke LBH Makassar. Kasus ini merupakan hasil pengembangan dari kasus dugaan pencurian televisi yang dilakukan oleh Ocean. Saat menjalani pemeriksaan di Polrestabes Makassar, Ocean mengaku terlibat dalam proses pembobolan brankas ... Read More
6 August, 2015David Fau

04

Aug2015
Idealnya, dalam Negara hukum, peradilan menjadi tonggak utama dalam menyelesaikan persoalan hukum di masyarakat. Di Indonesia, sistem peradilan menempatkan polisi, jaksa, hakim dan advokat sebagai pilar utama dalam penegakan hukum. Namun, kadangkala sistem peradilan tidak dapat memuaskan semua orang terutama mereka pencari keadilan. Kerap lewat putusannya dianggap mencederai rasa ... Read More
4 August, 2015David Fau

30

Jul2015
Sebanyak 10 orang anggota Pansus DPRD Provinsi Gorontalo mengunjungi LBH Makassar sekira pukul 16.00 WITA pada Kamis, 30 Juli 2015. Kedatangan mereka adalah untuk sharing dengan perwakilan Tim Pokja mengenai Rancangan Peraturan Daerah Bantuan Hukum (Ranperda Banhum) yang saat ini sedang digodok oleh Makassar dan Gorontalo. RANPERDA BANTUAN HUKUM MAKASSAR Abdul Azis ... Read More
30 July, 2015David Fau

07

May2015
Reklamasi pesisir Makassar menurut pandangan kami akan berpotensi mengakibatkan kerusakan ekosistem pesisir dan pulau-pulau kecil. Selain itu, reklamasi kawasan di kawasan pesisir kota Makassar akan berdampak serius secara sosial masyarakat terutama masyarakat pesisir kota Makassar. Reklamasi yang dilakukan juga tidak memiliki landasan aturan perundang-undangan tentang tindak pidana korupsi sebagaimana undang-undang ... Read More
7 May, 2015David Fau